Cara Cek Kuota Tri

Kuotadata Pengguna kartu tri semakin banyak karena selalu dibanjiri dengan promo yang menarik dan juga berbagai macam kuota besar dengan harga yang sangat terjangkau. Namun, banyak pengguna tri yang masih bingung cara cek kuota tri dengan benar.

Ada beberapa cara untuk cek kuota Tri yang bisa kamu lakukan

Cek Kuota Tri Lewat Kode UMB

  • *Panggilan 111#:
  • Buka menu panggilan di HP Anda.
  • Tekan *111#.
  • Pilih menu “Info Sisa Kuota”.
  • Pilih jenis kuota yang ingin Anda cek.
  • Panggilan 1230103#:
  • Tekan 1230103# di menu panggilan.
  • Tunggu beberapa saat, dan Anda akan menerima informasi sisa kuota di layar HP kamu.

Cek Kuota Tri Lewat SMS

  • Kirim SMS ke 234:
  • Ketik “INFO DATA” (tanpa tanda kutip) di pesan baru.
  • Kirim pesan ke 234.
  • Tunggu beberapa saat, dan Anda akan menerima informasi sisa kuota di layar HP kamu.

Cek Kuota Tri Lewat Aplikasi Bima+

  • Download dan install aplikasi Bima+:
  • kamu dapat download aplikasi Bima+ di Google Play Store atau App Store.
  • Buka aplikasi Bima+ setelah terinstall.
  • Login dengan nomor Tri punya kamu
  • Di halaman utama aplikasi, kamu bisa melihat informasi sisa kuota milikmu.

Cek Kuota Tri Melalui Website

  • Buka website https://tri.co.id/ di browser kamu.
  • Masukkan nomor Tri milikmu dan klik “Masuk”.
  • Di halaman utama website, akan terlihat informasi sisa kuota milikmu.

Cek Kuota Tri Melalui Layanan Pelanggan Tri

  • Hubungi layanan pelanggan Tri:
  • Kamu bisa menghubungi layanan pelanggan Tri melalui telepon di 123 (dari kartu Tri) atau 0896-123-123 (dari operator lain).
  • Ikuti petunjuk operator untuk cek kuota.

Gimana menurutmu ? ternyata sangat mudah cara cek kuota tri. Silahkan kamu ikuti salah satu caranya untuk mengetahui sisa kuota tri yang masih bisa digunakan.

Check Also

cek kuota 3 tri

Cara Cek Sisa Kuota Internet Kartu Tri

Cara cek sisa kuota kartu Tri ada beberapa cara dan sebenarnya sangat mudah, buat kamu …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *